Mie Gluten Free Kuah Korea Ladang Lima adalah mie yang dibuat menggunakan Tepung Singkong Ladang Lima dengan bumbu alami tanpa MSG. Diolah tanpa proses penggorengan sehingga memiliki zero trans fat, sumber nutrisi, kalsium dan zat besi yang baik untuk kesehatan.